LDR
Ini aku, si manja yang terlampau jauh berkilo-kilo meter dari zona nyamannya
Ini aku, si manja yang mulai menopang langkah ku sendiri
Ini aku, si manja yang mulai dihantui rasa takut ku sendiri
Sejauh langit sedekat bumi
Terasa dekat saat tersungkur sujud dan ku bayangkan wajahnya
Ini belum seberapa
Purwokerto, 2 september 2019
Di dalam kamar, nahan rindu dan tangis
Komentar
Posting Komentar